Founder DumbwaysID
Salah satu tempat untuk cari screencast Laravel terlengkap. Foundernya (Mas Amirul) juga asyik untuk diajak sharing.
Fullstack Web Developer
Kawan Koding mampu memberikan penjelasan terhadap materi Laravel secara jelas, tanpa terburu-buru dan dengan memakai bahasa yang mudah dipahami. Sangat sesuai untuk pemula!.
Organizer Laravel Indonesia
Materi yang diangkat sangat bagus, pemberi materi menerangkan dengan amat sangat jelas, dan setiap peserta yang sudah lulus bisa mendapatkan portofolionya untuk bekal melamar di perusahaan.
Kelas online di kawankoding.com sangat recomend buat yang belum paham OOP di PHP. disini dibahas lebih dulu sebelum masuk ke materi laravel,di ajari juga syntax PHP modern dan ada juga materi yang membahas membuat autoloading sendiri seperti d laravel. jadi gak cuma tau fungsinya aja,tapi paham juga konsepnya gimana? mentornya juga humble kalo ditanya :D
Selama di bulan pertama kelas laravel ini saya mendapkan banyak keuntungan dari sisi pengetahuan. Di sini saya diajarkan mengenai basic-basic pemograman seperti php, laravel, composer dan standar style coding yang direkomendasikan. Dibulan ke dua dan ketiga diajarkan cara membuat project dari awal hingga akhir sehingga dapat memahami logic proses dan bisnis proses didalamnya. Kelebihan lainya dari sisi pengajar yaitu mas Amirul yang friendly sehingga jika terjadi problem saat ngoding maka kita tidak sungkan untuk bertanya. Saat ditanya juga responya cepat untuk menjawab pertanyaan.
Keren lah kelasnya, materinya terstruktur, ditambah kodingan yang diajarin pake manual, seperti gimana caranya bikin suatu fitur tanpa pake library, kita jadi paham alurnya. Sukses terus buat Kawan Koding !
Kamu cukup sekali bayar dan mendapatkan potongan lebih dengan skema pembayaran ini.
Kamu bisa lebih ringan untuk pembayaran bulanan ini karena bisa dicicil tiap bulan.